Persentase Keterlibatan Perempuan dalam...
Persentase Keterlibatan Perempuan dalam Parlemen merupakan salah satu indikator yang digunakan untuk melihat ukuran pemberdayaan gender.
Badan Pusat Statistik (BPS) mengukur Indeks Pemberdayaan Gender (IDG) melalui tiga dimensi, yaitu keterwakilan di parlemen, pengambilan keputusan, dan distribusi pendapatan.
Dimensi keterwakilan di parlemen diukur dengan proporsi keterwakilan perempuan dan laki-laki di lembaga legislatif.
Kemudian dimensi pengambilan keputusan diukur dengan indikator proporsi perempuan dan laki-laki yang bekerja sebagai manajer, staf administrasi, pekerja profesional, dan teknisi.
Informasi Tambahan
Field | Nilai |
---|---|
Data last updated | 24 Juni 2024 |
Metadata last updated | 2 Juli 2024 |
Dibuat | unknown |
Format | XLS |
Lisensi | Creative Commons Attribution |
Dibuat | 5 bulan yang lalu |
Media type | application/vnd.ms-excel |
Size | 30.208 |
Has views | True |
Id | 56739086-496f-4d5f-bc80-873b75166c12 |
Package id | 53add657-3542-4c3a-93c3-2876e5c2ab70 |
State | active |